Inilah Fungsi Magnetic Clutch, Bikin AC Mobil Tetap Dingin

Salah satu fungsi magnetic clutch ini cukup vital. Sebab, komponen magnetic clutch ini berguna untuk menghubungkan putaran rotor mesin mobil ke kompresor AC. Jadi, magnetic clutch inilah yang menjaga agar AC mobil tetap berfungsi secara normal.

Apabila magnetic clutch rusak, maka kompresor AC mobil tidak dapat berfungsi karena aliran putaran mesin tidak memberikan “tenaga” dari mesin kendaraan. Maka dari itu, lakukan pengecekan secara mendetail apabila AC mobil mati tiba-tiba.

Bisa saja magnetic clutch mobil rusak. Kerusakan komponen ini bisa saja disebabkan oleh beberapa faktor. Apabila AC mobil mati tiba-tiba, maka Anda disarankan untuk segera membawa mobil ke bengkel spesialis AC mobil terbaik dan terpercaya guna pengecekan lebih lanjut.

Magnetic Clutch Mengalami Malfungsi ? Ini Dia Penyebabnya

Magnetic clutch merupakan salah satu komponen AC mobil yang mudah rusak. Sebab, fungsi magnetic clutch terbilang cukup penting agar kompresor tetap bekerja secara normal. Apabila pemilik menghidupkan AC mobil non stop, maka magnetic clutch mobil akan cepat rusak. Selain itu, ada beberapa penyebab magnetic clutch mengalami malfungsi. Diantaranya adalah sebagai berikut ini :

  1. Menggunakan AC Mobil dengan Suhu Rendah

Jika Anda menggunakan AC mobil dengan suhu rendah dengan jangka waktu cukup lama, maka komponen magnetic clutch mobil akan cepat rusak. Sebab, komponen secara otomatis on dan off ketika suhu AC mobil diatur pada suhu rendah. Akibatnya, magnetic clutch mengalami malfungsi. Agar komponen tersebut tetap awet, maka gunakan AC mobil di suhu antara 18 hingga 25 derajat.

  1. Terlalu Ngebut di Jalan

Apabila Anda terlalu ngebut di jalan dengan kondisi AC mobil menyala, maka hal tersebut dapat menyebabkan fungsi magnetic clutch melemah. Sebab, tarikan mesin mobil  secara tiba-tiba ini menyebabkan magnetic clutch bekerja terlalu keras.

Sehingga, komponen ini “dipaksa” untuk menyuplai tenaga agar kompresor AC mobil tetap dapat bekerja secara normal. Alhasil, magnetic clutch mengalami malfungsi dan tidak dapat bekerja secara normal kembali.

  1. Usia Penggunaan Magnetic Clutch

Dan penyebab terakhir magnetic clutch rusak adalah usia penggunaan. Ya, masa magnetic clutch ini memang ada batasnya. Sehingga, pemilik kendaraan harus mengganti komponen yang telah lewat masa penggunaannya.

Tujuannya agar komponen AC mobil tetap dapat bekerja secara normal. Umumnya, penggantian unit magnetic clutch ini setidaknya harus diganti setiap 5.000 km hingga 10.000 km. Apabila melebihi batas penggunaan wajar, dapat dipastikan jika komponen magnetic clutch akan cepat rusak.

Ciri-Ciri Kerusakan Akibat Melemahnya Fungsi Magnetic Clutch

fungsi magnetic clutchAda beberapa ciri-ciri akibat dari melemahnya magnetic clutch ini. Salah satu ciri-cirinya adalah munculnya bunyi “ngorok”. Hal ini disebabkan karena magnetic clutch pecah. Akibatnya, suara-suara tersebut karena magnetic clutch hancur akibat kesalahan pengguna.

Selain itu, ada beberapa ciri lainnya akibat kerusakan magnetic clutch yakni AC mobil tidak dingin, AC mobil hanya keluar angin saja, hingga AC mobil mati mendadak. Hal ini disebabkan karena magnetic clutch rusak dan tidak adanya tenaga dari mesin ke kompresor AC mobil. Maka dari itu, Anda disarankan untuk segera memperbaiki atau mengganti magnetic clutch agar AC mobil dapat berfungsi secara normal.

Dokter Mobil, Rekomendasi Bengkel Service AC Mobil Terbaik di Indonesia

Apabila magnetic clutch mobil Anda rusak berat, maka segera bawa kendaraan ke bengkel Dokter Mobil cabang terdekat. Ya, bukan rahasia lagi jika Dokter Mobil menjadi salah satu bengkel rujukan bagi pemilik kendaraan yang ingin menservice kerusakan komponen AC mobil.

Baca Juga : Cara Kerja Sistem AC Mobil Bertransmisi Manual dan Matic

Anda tak perlu meragukan kualitas dan kuantitas dari Dokter Mobil. Sebab banyak artis hingga public figure, seperti Om Mobi, Mas Wahid, hingga Aqil Savik pun memilih Dokter Mobil sebagai tempat service kendaraan, khususnya kerusakan pada komponen AC mobil seperti magnetic clutch. Selain itu, tim Dokter Mobil siap melayani Anda yang ingin mengganti komponen magnetic clutch.

Sebab, pemasangan magnetic clutch ini harus dilakukan oleh montir dan teknisi berpengalaman. Lalu, kami juga memberikan garansi perawatan dan service komponen yang telah dikerjakan oleh tim kami. Jadi tunggu apalagi, segera kunjungi cabang Dokter Mobil terdekat agar fungsi magnetic clutch dapat normal kembali dan AC mobil tetap dingin tentunya.

Hubungi Bengkel Dokter Mobil Sekarang!

Halo Domo Lovers 👋, reservasi ke bengkel Kami sekarang juga dan dapatkan promo menarik dari kami, cs kami akan membalas secepat mungkin


Klaim Promo Sekarang!

Penulis Sejak Sept 2021